Lindungi Bumi, Selamatkan Dunia: Diseminasi Blue Green Economy Oleh Mahasiswa KKN-PAR STAMIDIYA 01


 Dalam upaya meningkatkan kesadaran tentang pentingnya menjaga lingkungan, Selasa, 09 Januari 2027 Mahasiswa KKN-PAR STAMIDIYA 01 Desa Mambulu bersama peserta didik SMPI Al-Azhar III Serni melakukan kegiatan bersih-bersih lingkungan Sekolah sebagai implementasi dari Diseminasi Blue Green Economy yang telah mereka pelajari.

Suatu yang besar haruslah dimulai dari hal kecil. Karena itu peserta KKN PAR-01 Mambulu Barat mengajak siswa-siswi menjaga alam sekitar dengan membuang sampah pada tempatnya. Agar kelak ketika dewasa meraka mampu membuat perubahan pada bumi menjadi yang lebih baik.

"Materi tanpa praktik adalah omong kosong"

Penulis Redaksi : Kamiliya
Editor : Hamdani
Fotografer : Tim IT
Publikator : Mahasiswa KKN-PAR STAMIDIYA 01 

Posting Komentar

0 Komentar